Permainan Tradisional Dari Egrang Batok

permainan egrang

Mengenal permainan tradisional egrang batok

Egrang batok adalah sebuah permainan yang menggunakan tempurung kelapa atau batang bambu sebagain pijakan kaki yang diberi tali pengait yang fungsi ya untuk mengangkat kaki yang dipijak kan. Jadi teman teman jika ingin membuat dan cara bermainnya mainan tradisional ini maka ikuti lah langkah langkah.

Selain mudah di buat dan menyenangkan, memacu adrenalin, permainan egrang batok ini juga memberikan banyak manfaat yang baik lho. Contohnya permainan egrang batok  dapat meningkatkan keseimbangan fisik pada anak yang berusia empat hingga enam tahun. Kemudian permainan egrang batok kelapa juga dapat meningkatkan kecerdasan kinestik. Jadi dengan memainkan permainan egrang batok teman teman turut melatih koordinasi tubuh dan tentunya dengan menggerakan tempurung dan badan tubuh pun akan menjadi tubuh pun jadi lebih

Dengan memainkan egrang batok , jika sudah berkontribusi untuk mengenai  permainan ini ini. Sobat juga bisa mengajak teman teman yang lain nya untuk ikut bermain akan  semakin banyak orang yang ikut bermain, permainan apakah yang membuat mu menjadi lebih seru.

Berikut Alat Alat Cara Membuatnya

Alat Alat:

Alat yang dibutuh kan untuk membuat mainan tradisional egrang batok ini ada beberapa yang harus di butuh kan yaitu:

-2 buah batok kelapa

-Tali atau tambang

-Parutan dan amplas kasar

-Cat dan kuas

Cara Membuat Egrang Dari Batok:

  1. Bersihkan bagian batok kelapa dari serabut nya dengan menggunakan parutan dan amplas sampai halus atau sedikit mengkilap.
  2. Lubangi batok dengan menggunakan paku yang lumayan besar buat lubangnya pada bagian batok yang tidak terlalau keras. Tepat ditengah atas batok.

3.Dan sekarang gambar dan warnai batok sesuai keinginan kalian.

  1. Kalau catnya sudah kering, pasangkan talinya dari batok yang satu ke batok yang lain. Ikat talinya di bawah kedua tempurung batok.
  2. Egrang batok sekarang sudah jadi dan siap untuk digunakan

Baca Juga: Cara Mengolah Tempurung Kelapa

Aturan Permainan Egrang

Pada permainan egrang bisa di kategorikan sebagai permainan anak-anak. Yang pada umumnya permainan ini dimainkan oleh anak laki-laki yang harus berusia 7 hingga 13 tahun hal ini Dikarenakan agar tidak terjadi hal yang tidak diinginkan Jumlah pemainnya 2 – 6 orang. Permainan egrang ini tidak memerlukan tempat yang luas seperti lapangan yang khusus. game ini bissa dimainkan di mana saja, asalkan di atas tanah. Jadi, boleh di tepi pantai, di tanah lapang atau di jalan. untuk luas arena permainan egrang ini cuma sepanjang 7 sampai 15 meter dan lebar arena kisaran 3 sampai 4 meter.

Jalannya Permainan Egrang

Jika permainan egrang hanya berupa untuk adu kecepatan (lomba lari). Maka diawali dengan berdirinya  pemain sebanyak 3-4 di garis start sembari menaiki bambu nya masing-masing. Ketika sudah siap, orang yang tidak ikut bermain egrang akan memberikan aba-aba untuk memulai permainan. Mendengar aba-aba itu, para pemain sudah harus bersiap berlari menuju garis finish. Pemain yang lebih dulu sampai ke garis finish di nyatakan sebagai pemenangnya. Sedangkan, bagi permainan yang bertujuan mengadu bambu masing masing pemain.

Maka diawali dengan pemilihan dua pemain yang di laksankan secara musyawarah/mufakat. Kemudian, mereka akan berdiri  saling berhadapan. Jika telah siap, peserta lain yang belum memperoleh giliran bermain akan memberikan aba-aba untuk segera memulai permainan tersebut.

Mendengar aba-aba itu, kedua pemain akan mulai mengadukan bambu-bambu yang mereka naiki. Pemain yang mampu menjatuhkan lawan dari bambu yang dinaikinya dinyatakan sebagai pemenangnya.